Posted by : ahman " creativ" Jumat, 02 November 2012


Pada postingan sebelumnya saya telah share Cara Membuat Artikel Terkait dengan Scroll Bar dan Cara Membuat Related Post dengan Thumbnail yang kedua-duanya sama kegunaannya untuk membuat artikel terkait dibawah postingan blog hanya berbeda model saja. Dan kali ini saya masih akan membahas Cara Membuat Artikel Terkait dengan Gambar (Thumbnail) tapi lebih mudah dan praktis tidak perlu mengedit html template dalam membuatnya. Kita akan menggunakan bantuan LinkWithin untuk membuat artikel terkait ini.  

LinkWithin akan membaca setiap gambar yang ada didalam setiap postingan artikel dan akan menjadikannya artikel terkait secara otomatis dengan gambar yang relevan dengan judul tepat dibawah postingan artikel. Dan untuk mendapatkannya cukup mudah, untuk langkah-langkahnya silahkan ikuti cara dibawah ini, , , ,
1. Langsung menuju TKP >>> LinkWithin
2. Jika sudah isi form registrasi blog kita untuk mendapatkan Widget ini. Untuk mengisinya seperti gambar dibawah ini :

3. Untuk langkah selanjutnya dalam LinkWithin sudah dijelaskan dengan rinci cara memasangnya diblog, jika sobat ingin mengambil link Klik bacaan Install Widget 
4. utk langkah selanjutnya sobat blogger pasti langsung  paham dengan mengikuti langkah Y telah ada pada langkah Y disediakan LinkWithin.

Dan secara otomatis akan langsung terinstall diblog kita, dan selamat Widget LinkWithin utk Membuat Artikel Terkait dengan Gambar berhasil dipasang diblog
<<<<< Selamat Mencoba >>>>> 

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

TransLate

!!TRANSLATE !!
English French German Spain Italian Dutch

Russian Portuguese Japanese Korean Arabic Chinese Simplified

Translate sobat !

Cari Aja Disini Sobat !!

Loading...
Cara membuat ini

blog sobat !!!

Total Tayangan Halaman

"Ahmancreativ77.blogspot.com". Diberdayakan oleh Blogger.

recent comment

- Copyright © Berbagi Tips Dan Trik -Metrominimalist- Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -